Penggunaan kartu SIMPATI jika kita perlu mengakses internet ternyata perlu daftar dan tidak bisa langsung pake, melainkan menunggu konfirmasi balik bahwa internet bisa digunakan. Tapi berdasarkan pengalaman saya tetep saja setelah konfirmasi diterima tidak bisa digunakan.
Saat ada internet murah seharga 25 ribu rupiah/bulan unlimited dan harus setting gprs dengan nama 3data maka otomatis saya harus setting ulang mobile phone saya. Setelah utak atik sana sini akhirnya ketemu juga. Langsung saja ini urutan settingnya
1. Masuk kedalam Menu dalam mobile phone ada Nokia 2730
2. Cari menu Setting
3. Setelah masuk cari Configuration
4. Pilih personal config setting
5. Pilih option pada sisi kiri layar mobile phone anda
6. pilih Add new
7. Pilih Access point
8. Pada Access point ini anda diminta memasukkan
- Account name (ini diisi dengan APN yang anda pake sebagai contoh yang saya pake ada 3data)
- Access point setting akan muncul :
- Data bearer pilih Packet data jika defaultnya sudah Packet data maka biarkan saja
- Bearer setting ini yang paling penting anda diminta memasukkan
- Packet data access point pilih Internet
- Network type adalah IPv4
- Authentication type adalah normal
- User Name diisi dengan kartu yang dipake klo saya pake three maka usernya 3data
- Pass diisi sesuai dengan kartu yang anda pake juga
Ehm ada yang terlupa sebenernya setting bisa dapat langsung dari provider yang anda pake, tapi jika charcter yang dikirim lebih dari 70 maka otomatid mobile phone 2730 tidak bisa menerimannya.
Sekedar berbagi neh sob, bagi yang suka internetan sepuasnya sebulan penuh tanpa motong pulsa tidak ada salahnya memcoba internet VPN. Bagi yang berminat kunjungi situs ini ya: http://rumahpulsaku.co.cc/internet-murah-vpn-solusi-internet-unlimited-murah-via-modem-gsm/
ReplyDeletemasih invalid bro,, kenapa ya?
ReplyDeleteinvalid gimana ya???
ReplyDelete